Sudah Umur 8 Bulan Tapi Mental Ayam Masih Belum Ada, Ini Solusinya

Payungan atau takut oleh ayam yang lebih tua. Ayam muda merasa terintimidasi oleh ayam tua hanya dengan mendengar kokoknya saja. Lalu bagaimana cara mengatasi mental ayam yang belum ada mental, berikut beberapa tips agar ayam muda cepat tumbuh mentalnya .

Ayam belum ada mental berbeda dengan ayam yang hilang mental, yang kita bahas disini adalah ayam aduan muda yang belum ada mental atau lebih tepatnya ayam yang memiliki mental rendah. Seringkali ada ayam yang seharusnya sudah masuk perawatan / pelatihan, sudah cukup umur dan cukup mumpuni untuk masuk ke tahapan perawatan namun masih belum ada mental. Tentu hal ini menjadi momok tersendiri bagi para penghobi ayam aduan. Ada banyak sekali penyebab lambat tumbuh mental pada ayam aduan muda diantaranya adalah terlalu sering diumbar bersama ayam lain baik yang lebih tua ataupun seumuran. Payungan atau takut oleh ayam yang lebih tua. Ayam muda merasa terintimidasi oleh ayam tua hanya dengan mendengar kokoknya saja. Lalu bagaimana cara mengatasi mental ayam yang belum ada mental, berikut beberapa tips agar ayam muda cepat  tumbuh mentalnya .

 tips agar ayam muda cepat  tumbuh mentalnya .
Foto Ayam milik Bayu Permana
  • Pada saat ayam sudah berumur 6 - 7 bulan, jangan diumbar bebas bersama, mulailah di box, selain untuk mengontrol pakan dan nutrisi untuk ayam juga agar mental ayam cepat naik.
  • Jauhkan ayam muda dengan ayam lebih tua. Apabila sudah terlanjur berumur misalnya sudah berumur 8-9 bulan namun belum juga ada mental maka perlu kita isolasi / karantina ketempat berbeda. jika perlu jangan sampai ayam mendengar kokok dari ayam yang lebih tua.
  • Umbar ayam dengan  satu atau dua ekor ayam betina ditempat isolasi karantina. Hal ini cukup terbukti untuk memancing mental sang ayam.
Sedikit pesan untuk para penghobi ayam aduan, jangan pernah menyakiti ayam aduan kita, walau bagaimanapun keadaan kita, marah, jengkel, kesal, kita harus tetap sabar merawat ayam kita. Jangan sesekali menampar, menendang, atau menyiksa ayam karena kesal karena ini akan sangat berdampak pada mental ayam tersebut.

Baca juga tulisan saya mengenai :



sekian, terimakasih, semoga bermanfaat, salam satu hobi
Nama

Ayam Aduan Ayam Birma Ayam Philipina Ayam Sabung Ayam Saigon Ciri-ciri Ayam aduan Jenis Ayam Aduan Jual Beli Ayam Aduan Kandang Ayam Aduan Penyakit Ayam Pada Aduan Perawatan Ayam Aduan
false
ltr
item
dunia ayam aduan: Sudah Umur 8 Bulan Tapi Mental Ayam Masih Belum Ada, Ini Solusinya
Sudah Umur 8 Bulan Tapi Mental Ayam Masih Belum Ada, Ini Solusinya
Payungan atau takut oleh ayam yang lebih tua. Ayam muda merasa terintimidasi oleh ayam tua hanya dengan mendengar kokoknya saja. Lalu bagaimana cara mengatasi mental ayam yang belum ada mental, berikut beberapa tips agar ayam muda cepat tumbuh mentalnya .
https://2.bp.blogspot.com/-568HZXan_Xo/WHer8oc-4gI/AAAAAAAAAFY/WlyW8F-_Xx0eIR6KueVVVq_NrqYh_MnwgCLcB/s320/Ayam%2BMuda.png
https://2.bp.blogspot.com/-568HZXan_Xo/WHer8oc-4gI/AAAAAAAAAFY/WlyW8F-_Xx0eIR6KueVVVq_NrqYh_MnwgCLcB/s72-c/Ayam%2BMuda.png
dunia ayam aduan
http://duniabotoh.blogspot.com/2017/01/tips-menumbuhkan-mental-ayam-aduan.html
http://duniabotoh.blogspot.com/
http://duniabotoh.blogspot.com/
http://duniabotoh.blogspot.com/2017/01/tips-menumbuhkan-mental-ayam-aduan.html
true
1062759359926256116
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy